Viral Pria Merambok Sebungkus Coklat Sambil Bawa Senjata Api Disalah Satu Minimarket di Palbapang

 


Berita Oke.Online -


Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan aksi perampkan di sebuah minimarket di Palbapang, Mungkid, Kabupaten Magelang.

Pelaku perampokan tersebut bahkan membawa sebuah senpi untik mengancam karyawan minimarket.

Momen saat pelaku perampokan melakukan aksinya terekam CCTV dan kini rekaman itu beredar luas di media sosial.

Adapun salah satu akun yang membagikan vidoe itu adalah akun Instagram @info.magelang_raya.

Dalam keterangan unggahan itu disebutkan bahwa insiden itu terjadi pada Rabu (25/10/2023) pukul 07.30 wib.

Dalam video beberapa detik yang viral di media sosial itu, tampak seorang pria mengenakan jaket warna oranye dan helm memarkirkan motornya di depan minimarket.

Dalam kondisi yang masih mengenakan helm dan tas ransel, pria itupun masuk ke minimarket.

Pria itu kemudian mengambil sebungkus coklat dari rak minimarket tersebut.

Tak lama kemudian, pria itu mendatangi meja kasir dan menyerahkan coklat yang diambilnya seolah-olah ingin membayar.

Namun beberapa saat kemudian, pria itu mengeluarkan sebuah senpi dari saku kiri celananya.

Aksinya itu sontak membuat dua kasir pria kebingungan.

Dalam keterangan unggahan itu, selain sebungkus coklat, pria itu juga sempat meminta uang Rp 200 ribu dari kasir.

Namun kasir tak memberikan uang yang diminta oleh pria itu.

Alhasil ia hanya membawa sebungkus coklat yang sebelumnya diletakkan di meja kasir.

Aksinya itu sontak membuat dua kasir pria kebingungan.

Dalam keterangan unggahan itu, selain sebungkus coklat, pria itu juga sempat meminta uang Rp 200 ribu dari kasir.

Namun kasir tak memberikan uang yang diminta oleh pria itu.

Alhasil ia hanya membawa sebungkus coklat yang sebelumnya diletakkan di meja kasir.

"Terjadi pemalakan dengan senpi di minimarket daerah palbapang magelang.

Sambil mengeluarkan sempinya.

Pria tersebut meminta uang 200rb dan sebungkus coklat.

Penjaga toko tidak memberikan uang yg di minta dan pria tersebut hanya membawa coklat nya saja.

Sumber:Tribunmedan

Lebih baru Lebih lama

Tag Terpopuler

نموذج الاتصال